Prestasi
Raih Juara 2 LKS Tingkat SMK Bidang Lomba Teknik Perancangan Model 3D Tingkat Kabupaten 2023
LKS ( Lomba Kompetensi Siswa) SMK merupakan agenda rutin yang diselenggarakan secara berjenjang dari tingkat kabupaten hingga tingkat nasional bahkan tingkat dunia ( WorldSkills Competitions). SMK Negeri 2 Sukorejo berprestasi dalam ajang Lomba Keterampilan Siswa (LKS) Tingkat Kabupaten pada bidang lomba Teknik Perancangan Model 3D, Alhamdulillah meraih Juara 2 atas Read more…
Kegiatan Sekolah
Pelaksanaan USK dan UKK Kelas XII SMKN 2 SUKOREJO
Di era persaingan global, khususnya dalam menghadapi masyarakat ekonomi Asean (MEA), mempersiapkan sumber daya manusia (SDM) yang handal dan kompeten adalah hal yang sangat penting dan mendesak. Oleh sebab itu, sekolah, sebagai lembaga pendidikan formal sangat dibutuhkan perannya dalam mempersiapkan tenaga-tenaga yang kompeten. Pada jenjang Sekolah Menengah Kejuruan (SMK,) terdapat Read more…
Kegiatan Sekolah
Pra UKK, Persiapkan diri menghadapi Uji Kompetensi Keahlian Asisten Keperawatan SMKN 2 SUKOREJO
Hampir setiap tahun seluruh SMK pasti menyelenggarakan Uji Kompetensi Kejuruan (UKK) atau Ujian Sertifikasi Kompetensi (USK) . Sebuah rangkaian kegiatan mulai dari persiapan yang panjang sampai dengan pelaksanaan di hari H , bisa diibaratkan ini adalah saatnya para siswa menampilkan dan memberikan kemampuan terbaik mereka setelah tiga tahun belajar, saat Read more…
Informasi Sekolah
SMKN 2 Sukorejo ikut Serta Dalam Acara Pameran HUT PGRI
Rabu 21 Desember 2022, perwakilan siswa-siwi SMKN 2 Sukorejo ikut serta pameran dalam rangka HUT PGRI di Gedung PGRI Pasuruan. Acara ini diawali dengan sholawat yang iikuti oleh perwakilan dari beberapa sekolah di kabupaten pasuruan. Terdapat beberapa pameran produk unggulan dari beberapa SMK, salah satunya yaitu SMKN 2 Sukorejo. Produk Read more…
Kegiatan Sekolah
Sosialisasi Penggunaan Aplikasi E-Rapor SMKN 2 Sukorejo Tahun Ajaran 2022/2023
Rabu 20 Desember 2022, SMKN 2 Sukorejo mengadakan sosialisasi penggunaan E-Rapor. Kegiatan ini diikuti oleh semua dewan guru SMKN 2 Sukorejo. Kegiatan ini dibimbing langsung oleh Bapak Ahmad Khudori, S.Pd dan Bapak Rian Febrianto, S.Kom. Sistem E-Rapor dikembangkan menggunakan platform web–based untuk memudahkan kerja guru dan sinkron dengan dapodik. Tujuan Read more…
Kegiatan Sekolah
Penilaian Akhir Semester (PAS) dan Asesmen Sumatif Akhir Semester (SAS) 2022/2023 SMKN 2 Sukorejo
Selasa, 6 Desember 2022 SMKN 2 Sukorejo melaksanakan Asesmen Sumatif Akhir Semester (SAS) Ganjil bagi kelas X pada kurikulum merdeka dan Penilaian Akhir Semester bagi kelas XI dan XII pada kurikulum 2013. Soal PAS pun disusun sesuai ketuntasan materi yang di capai oleh peserta didik. Sedangkan Soal SAS ini juga Read more…
Prestasi
NADIN, Siswa SMKNEDAS Sabet Juara 2 Bulutangkis se-JATIM
Prestasi Non Akademik kembali ditorehkan oleh siswa SMKN 2 Sukorejo. kali ini datang ari bidang non akademik yaitu cabang olaharga bulutangkis. Nadin, Siswa SMKNEDAS berhasil menyabet juara 2 ganda putri dalam ajang lomba bulutangkis tingkat Jawa Timur. Adapun kejuaraan bulutangkis di adakan oleh Provinsi Jawa Timur yang bertempat di GOR Read more…